Rabu, 10 Desember 2014

ayo bahagia

ada yang aneh di hati
ganjel aja rasanya
kita terpisah lebih dari sekali bulan berevolusi
seharusnya kita hangat, mengoceh tiada henti
kenapa menatap saja susah?
segitu kerasnya kah persepsi orang membunuhmu?

kesimpulanmu benar
entah sudah berapa malam kamu habiskan dalam gelisah
entah perlu berapa malam sampai akhirnya kamu dapatkan itu
setiap orang punya cobaan masingmasing
dan kita gak perlu repot untuk menyalahkan siapapun atas cobaan apapun yang menimpa kita
kita cuma perlu saling menguatkan, gak peduli seberapa rapuh kita di dalam ;)

ah, kamu sudah berfikir sebegitu kerasnya
terimakasih untuk kembali menjadi kamu pada akhirnya
terimakasih untuk menyadarkan aku kalau aku juga sedang rapuh
aku butuh banyak malam gelisah juga sepertinya untuk bisa sebijak kamu
ayo bahagia :)





bukan mau mangkir dari proyek yang baru sehari ak jalanin
tapi kemaren modem diboyong kiky seharian
serius, bukan alasan atau tiputipu :p

2 komentar:

Blog After Work mengatakan...

ini "kamu"nya namanya siapa ya? *kepoo

Istiqomah Nurfitri mengatakan...

u know her kaks :)

Posting Komentar